Author: admin

Rektor IAIN Ponorogo Serahkan SK 6 Orang PPPK

IAIN Ponorogo – Rektor Institut Agama Islam Negeri Ponorogo Prof. Dr. Hj. Evi Muafiah, M.Ag., serahkan enam SK Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tahun Anggaran 2023. Kepala Biro Administrasi Umum Akademik dan Kemahasiswaan (AUAK) Institut Agama Islam Negeri Ponorogo Dr. H. Samsi, M.M., Melantik dan Mengambil sumpah enam orang pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Graha Wathoe Dhakon, Senin

SELENGKAPNYA »

PERUBAHAN DAFTAR ULANG / REGISTRASI CALON MAHASISWA BARU IAIN PONOROGO JALUR SPAN-PTKIN TAHUN 2024

Berdasarkan Pengumuman No : B-1771/In.32.1/PP.00.9/04/2024 tentang Daftar Ulang/Regristrasi Calon Mahasiswa Baru jalur SPAN-PTKIN Tahun 2024 dilakukan perubahan waktu pengisian daftar ulang/regristrasi Calon Mahasiswa Baru dengan ketentuan sebagai berikut : A. DAFTAR ULANG/REGISTRASI 1. Daftar Ulang/registrasi pada Institut Agama Islam Negeri Ponorogo dilakukan dalam dua tahap: Daftar ulang/registrasi untuk pengisian biodata. Daftar ulang/registrasi untuk pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) 2. Daftar

SELENGKAPNYA »

Reog In Solo: persembahan UKM PSRM Watoe Dhakon IAIN Ponorogo

Pada tanggal 19 April 2024, suasana di Balai Kota Surakarta, Kota Surakarta, Jawa Tengah, dipenuhi dengan semangat dan antusiasme. Tak lain dan tak bukan karena adanya acara Reog In Solo. Reog In Solo merupakan ajang panggung bagi para pelaku seni dari berbagai daerah untuk mempersembahkan keindahan budaya seni reyog ponorogo. Hadir langsung dan ikut serta adalah UKM Paguyuban Seni Reyog

SELENGKAPNYA »

DAFTAR ULANG / REGISTRASI CALON MAHASISWA BARU IAIN PONOROGO JALUR SPAN-PTKIN TAHUN 2024

Berdasarkan Pengumuman Kelulusan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur SPAN-PTKIN Tahun 2024 di laman https://pengumuman.span.ptkin.ac.id/, calon mahasiswa Institut Agama lslam Negeri Ponorogo diwajibkan melakukan daftar ulang/registrasi dengan ketentuan sebagai berikut: A. DAFTAR ULANG/REGISTRASI 1. Daftar Ulang/registrasi pada Institut Agama Islam Negeri Ponorogo dilakukan dalam dua tahap: Daftar ulang/registrasi untuk pengisian biodata. Daftar ulang/registrasi untuk pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) 2. Daftar

SELENGKAPNYA »

Pendamping Proses Produk Halal (P3H) Ponorogo Halal Center Sukses Serahkan Sertifikat Halal kepada Pelaku Usaha Magetan

Kabar baik datang dari P3H Ponorogo Halal Center di bawah naungan IAIN Ponorogo! Pada tanggal 2 April 2024, kegiatan Penyerahan Sertifikat Halal secara massal telah sukses dilaksanakan. Sebanyak 49 pelaku usaha dari Kabupaten Magetan menerima sertifikat halal sebagai bukti upaya mereka dalam memperoleh sertifikasi yang sangat penting ini. Dua tokoh penting yang turut berperan dalam keberhasilan acara ini adalah Umi

SELENGKAPNYA »

Selamat, Mahasiswa Baru IAIN Ponorogo Jalur SPAN PTKIN 2024

Berikut kita sampaikan link Pengumuman Calon Mahasiswa Baru IAIN Ponorogo yang diterima melalu Jalur SPAN PTKIN 2024. LINK CEK KELULUSAN SPAN   Selamat bergabung dengan IAIN Ponorogo. Untuk tahap registrasi selanjutnya, silakan menunggu informasi terbaru. Bagi yang belum lulus, bisa daftar kembali pada Jalur UM PTKIN. cek website um.ptkin.ac id

SELENGKAPNYA »

Celakanya Durhaka Kepada Kedua Orang Tua. Rutinan Ramadhan UKM UKI Ulin Nuha

Rutinan Kegiatan Ramadhan, kultum dan buka bersama yang dilaksanakan oleh UKM UKI ULIN NUHA berlanjut dihari berikutnya. Rabu 27 Maret 2024 bertempat di Masjid Ulin Nuha kampus 1 dan Masjid Darussalikin kampus 2 IAIN Ponorogo. Kultum hari ini disampaikan oleh salah satu pengurus UKI ULIN NUHA yang bertempat dikampus IAIN Ponorogo tepatnya dimasjid Darusshalikin yang berkultum yakni Muhammad Miftahul Huda

SELENGKAPNYA »

Kisah Wafatnya Nabi Muhammad SAW dan Hijrah Karena Taat Kepada Allah. Rutinan Ramadhan UKM UKI Ulin Nuha.

Rutinan Kegiatan Ramadhan, kultum dan buka bersama yang dilaksanakan oleh UKM UKI ULIN NUHA berlanjut dihari berikutnya. Selasa 26 Maret 2024 bertempat di Masjid Ulin Nuha kampus I dan Masjid Darussalikin kampus II IAIN Ponorogo. Kultum hari ini disampaikan oleh salah satu UKI 22 yang bertempat dikampus I dimasjid Ulin Nuha. Kultum pada hari ini disampaikan oleh Nabilatus Syafi mahasiswa

SELENGKAPNYA »

Peringatan Nuzulul Qur’an dan Penutupan kegiatan Ramadhan 1445 H/2024 Ma’had Al Jamiah IAIN Ponorogo.

Dalam rangka Peringatan Nuzulul Qur’an dan sekaligus penutupan kegiatan Ramadhan 1445 H/2024, Ma’had Al Jamiah IAIN Ponorogo adakan serangkaian kegiatan. Kamis, 28 Maret 2024. Ma’had Al Jamiah IAIN Ponorogo adakan buka bersama. Acara digelar di GOR Mahad IAIN Ponorogo. Kegiatan ini dihadiri oleh ratusan mahasantri Ma’had Al Jamiah IAIN Ponorogo. Hadir langsung dalam acara ini adalah Wakil Rektor III Bidang

SELENGKAPNYA »