Kontingen IAIN Ponorogo gelar EXPO Produk Karya Inovasi OASE PTKI II Se-Indonesia.
Stand Expo Produk Karya Inovasi. IAIN Ponorogo berhasil mendapatkan lima stand Expo, yaitu Produk Karya Inovasi : Nano Teknologi dan Kesehatan, Produk Karya Inovasi: Astronomi dan Ilmu Falak, Produk Karya Inovasi : Literasi Teknologi, Produk Karya Inovasi : Produk Halal Dan Ketahanan Pangan, dan Karya Tulis Al-Quran. Expo Produk Karya Inovasi OASE PTKI II se-Indonesia nantinya akan mempunyai penilaian